









Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… jika melihat perkembangan market share roda dua… memang pabrikan Honda terlihat menguasai market …!!! Jika berbicara inovasi product harus diakui bahwa pabrikan Yamaha terlihat ‘jor-joran’ … beda banget dengan 3-4 tahun lalu misalnya … ketika tahta skutik mulai amblas diambil …!!! Jika berbicara tentang marketing mix… product, price dan place nya […]
Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… walau juragan fans Valentino Rossi… namun tidak ada fight antara Yamaha vs Honda di Le Mans … seperti nggak seru… ibarat makan rasanya hambar …!!! Jagoan Honda yang ditunggu-tunggu bisa bikin seru … Marc Marquez seperti melempem… hanya bisa duel dengan rider ‘kelas dua’ …!!! Padahal sebelum race … sudah gembar-gembor […]
Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… race MotoGP kali ini di Le Mans memang ditunggu-tunggu… terutama kiprah jagoan kita Valentino Rossi …. yang pada race kali ini berada di posisi ke 7 starting grid …!!! First row ditempati oleh Marquez, Dovizioso dan Lorenzo …!!! Start sudah mulai kelihatan ada senggolan… dan gak lama Lorenzo memimpin di depan… […]
Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… menarik untuk dicermati kaitan berbagai teori dan analisanya… dan yang paling penting adalah bagaimana kita bersikap …!!! Sama saza ketika kita mengantisipasi bahaya… jika lebih prepare maka resiko itu dapat termitigasi … jika tidak yaaagh wassalam …!!! Menarik mengechek HHI market roda dua dimana jika tahun 2007 belum mencapai 5000 … […]
Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… ‘race’ marketing otomotif roda dua berbeda dengan MotoGP …!!! Yup,.. kalau di MotoGP seorang riderz juara di suatu race… besok ndlosooor di race yang lain maaah nggak heran …!!! Lhaaa kalau di race marketing… tiba ‘drop’ signifikan … langsung gegeran …!!! Monggo saza dilihat data yang ada… di bulan April 2015 […]
Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… tahun ini memang tahun yang sulit… hampir untuk semua pabrikan… bahkan importir umum pun bakalan merasakan tahun yang sulit ini …!!! Berbagai faktor mempengaruhi sehingga mengakibatkan tahun yang sulit untuk industri otomotif… yaaagh apa penyebabnya nggak dibahas… pada artikel kali ini lebih menyoroti usaha pabrikan Suzuki untuk berusaha ‘survive’ dari persaingan […]
Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… disini laaagh menariknya ‘race’ market otomotif… tiba-tiba langsung ‘lhaaaa’ …. ‘ciluuup baaak’ …. pemain pun baik produsen maupun konsumen ‘garuk-garuk’ kepala ….!!! Lihat saza ketika ada regulasi baru… motor yang mempunyai displacement lebih dari 250cc digolongkan sebagai barang sangat mewah …!!! Implikasinya jelas akan terkena berbagai pajak… pertama adalah Pajak penghasilan […]
Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… berikutnya kita akan bahas tentang suspensi yang digunakan oleh Yamaha R1 dan R1M …!!! Yamaha R1 menggunakan 43mm upside-down KYB fork dan shocks…. sedangkan Yamaha R1M menggunakan product Ohlins …!!! Suspensi nya fully adjustable baik yang terdapat pada Yamaha R1 maupun Yamaha R1M …!!! Naaagh khusus Yamaha R1M,.. telah menggunakan Ohlins […]
Gelaran MotoGP Le Mans memang ditunggu-tuggu khalayak … maklum saja rondo ke 5 ini persaingan akan semakin tajam …!!! Rossi sendiri sudah leading… dengan selisih angka 15 points dengan Andrea Dovizioso pesaing terdekatnya …!!! Rossi sendiri sudah merasakan yang ke-200 masuk podium MotoGP … suatu jumlah yang tidak bisa dibilang enteng… dan saat ini memimpin […]