GSV-R800 yang dipakai John Hopkins dan Christ Vermeulen menggunakan engine 800cc, 4 stroke liquid cooled, V4. Dengan engine ini dapat mengeluarkan power sebesar 220HP pada 17500RPM. Valve nya menggunakan pneumatic (Air Control), sehingga bukaannya diatur oleh tekanan udara. Motor ini udah nerapin fuel injection. Busi menggunakan NGK. Sistem pendingin nerapin product Mitsubishi. Olinya menggunakan Motul, […]
Motor Aprilia RS 125 yang diturunin di motogp, menggunakan engine 124.8cc, single cylinder, 2 stroke with single counter-shaft, liquid cooled. Compression ratio nya mencapai 15.2:1 (weleh kelas capung aza segini compresion ration nya… ), dan power yang dihasilkan mencapai 48HP pada 12700 RPM.. (mito gue aza 34 HP..)..
Bicara Aprilia RS250… teringat motoGP yang sampe sekarang pun Aprilia masih berjaya di MotoGP kelas 250cc.. Dan secara kebetulan (yah emang udah jodoh kale yah), versi replica Aprilia ini menjadi motor pertama gue… (wong eeeudaan.. motor pertama kok motor balap circuit… mbok yao motor..mbebek..). Aprilia RS250 ini menggunakan engine 2 stroke, 249cc, V-Twin 90 derajat, liquid cooled. […]
Apapun engine nya (apakah 4 stroke or 2 stroke), diperlukan 3 hal untuk menggerakkan mesin : Campuran antara sesuatu yang dapat terbakar.. (flammable) dan udara. Flammable dapat saja berupa bensin, bensol, metanol dsb Dapat dikompress, dimana kompress nya dilakukan oleh piston Ada pengapian terhadap campuran bensin dan udara pada saat yang tepat. Proses nya sendiri […]
Ngeliat judul diatas, teringat dengan judul di salah satu majalah.. Oh Mama Oh Papa… yang isinya sedih.. mulu… Anyway, carbu adalah parts yang paling banyak dituning, diganti dsb selain parts lain seperti CDI, gear, busi dll. Apa sih yang menyebabkan parts ini sering disetting / dituning bahkan diganti.. terutama bagi kalangan speed freak …??? Carburator […]
Motor Aprilia RSW 250 yang diturunin di motogp kelas 250cc, menggunakan engine 249.6cc, 90 derajat V-Twin, 2 stroke with 2 counter-rotating crankshaft, liquid cooled. Compression ratio nya mencapai 16:1 (ala mak… ), dan power yang dihasilkan mencapai 105HP pada 12500 RPM.. (bandingin dgn yg punya gue replica cuma 78HP.. yah beda tahun beda technology)..
Ajang pertarungan antara Stoner vs Rossi, bakalan lanjut di circuit Le Mans, France 20 Mei 2007. Hal ini menarik untuk disimak, mengingat Stoner sangat memanfaatkan engine Ducati untuk melibas Rossi dengan Yamahanya. Pada circuit yang mempunyai track lurus yang panjang (eg. Losail, Shanghai etc), sudah terbukti Stoner dengan gampang melibas Rossi. Namun demikian Rossi, si […]
Ini saingan Aprilia di kelas 250cc yang patut diperhitungkan… Dengan engine 249.6cc, 2 cylinder 2 stroke, sanggup menghasilkan 110HP pada 13000RPM, walau compression rationya cuma 9:1… Aprilia aza cuma 105HP.. compression rationya lebih tinggi… kok bisa seh… Dan carbu nya itu lho cuma pake Keihin 39.. makin nggak mudeng deh… carbu lebih kecil… compression ratio […]
Yamaha YZR-M1 tunggangan Rossi menggunakan engine 800cc, Liquid-cooled, in-line, 4-cylinder, 4-stroke with 16-valve DOHC. Dengan mesin ini power yang dihasilkan mencapai 200HP (keliatannya nggak ada yg terbuka soal power), dan kecepatan maksimum 320 km/h. Sistem pengapiannya menggunakan Magneti Marelli with adjustable mapping, dengan menggunakan NGK spark plugs. Olinya menggunakan motul oil… Sistem transmisinya menggunakan 6-speed […]