









Well,… Peugeot lansiran tahun 2011 ini… terlihat semakin ciamik… dengan grill model baru dan LED Daytime Running Light (DRL)…. !!! DRL ini melengkapi foglamp yang telah menjadi peralatan standard Peugeot 308 ini …!!! Rencananya sih ini mobil bakalan keluar di bulan April setelah ajang Geneva Motor …!!! 😀
Well,…. kapasitas yang besar ternyata cukup ampuh juga untuk menangkap ‘captive market’ …. dan untuk bulan Januari 2011,.. terlihat pabrikan Honda langsung menggebrak… dengan angka 331.596 unit…. lumayan meninggalkan pabrikan Yamaha yang berhasil memperoleh angka penjualan 276.586 unit … alias gap nya sekitar 55 rebu unit… !!! Detail pembahasan dan ulasan terkait dengan hasil race […]
Well,.. di dunia blogsphere yang namanya fanboi… uweees gegeran… !!! Seolah keyboard nya … nggak ada ‘baut’ nya… jadi rada lonceeer …!!! Namun di dunia modifikasi,… yang namanya pro-arm nya Honda NSR SP… begitu dipuja… digunakan diberbagai bikez… termasuk pada Jupiter MX …!!! Laaagh kalau sudah begenee… yang pasti akuur seegh… lha wong nempel … […]
Well,… mbuuugh (nggak tahu red.) karena Undian Berhadiah atau karena product nya itu sendiri… atau karena miss universe… yang pasti seeh dari info yang Juragan ROndO peroleh… Mio Series bisa laku 140.549 unit untuk penjualan bulan Januari 2011 …!!! Ini artinya sekitar 50.7% total penjualan Yamaha bulan Januari yang sebesar 276.586 unit disumbangkan oleh Mio […]
Well,… bagi yang kelebihan duit… dan pengen tunggangan beda… males main carbon fiber dan sebagainya… mungkin VW Touareg Gold Edition bisa menjadi pilihan …!!! SUV dari VW ini beberapa bagian nya dilapis dengan emas 24 karat … !!! Pengerjaan VW Touareg Gold Edition ini dilakukan di Qatar …!!! 😀
Well,… baru-baru ini Toyota memperlihat ‘teaser’ dari Toyota Yaris HSD yang mengadopsi hybrid concept …!!! Toyota berusaha akan masuk market Europe dengan andalannya ini… !!! Dari sisi design, terlihat banget Toyota Yaris ini begitu sporty… !!! Tidak hanya itu, design velg racing nya pun disesuaikan dengan ‘lekukan’ body depan… !!! Sayang tidak ada info detail […]
TVS yang memiliki beberapa gerai di Kota Bandung,… juga mempunyai strategy tersendiri … menggelar otot kuat Bebek TVS nya ….!!! Yup,.. Bebek TVS Neo X3i tahan ‘disiksa’ dan sanggup layaknya ‘Hercules’ dalam mitologi Yunani… kuat untuk menderek mobil yang beratnya mencapai 2.5 ton …!!! Belum lageee,… ditambah boncengin sang dara nan ayu… siapa lageee kalau […]
Bahas roda 4 lageee aaagh…. berbeda dibandingkan roda 2,… pada kendaraan roda 4 … penggerak terbagi-bagi… ada yang menggunakan rear-wheel drive alias penggerak roda belakang,… ada yang menggunakan front-wheel drive alias penggerak roda depan… ada juga yang menggunakan 4 wheel drive… alias seluruh roda bergerak …!!! Untuk kali ini… kita bahas yang simple aza … […]
Well,… implikasi berkembangnya industri otomotif adalah daya saing industri Nasional juga meningkat ….!!! Hal ini bisa dilihat dari meningkatnya eksport kendaraan roda 4 Indonesia ke berbagai Negara tujuan …!!! Terlihat pada grafik secara netto,.. dari total export-import kendaraan roda 4… 65% masih ke arah export atau sekitar 141 rebu unit kendaraan roda 4 diexport baik […]