









Dear Kanjeng Pembaca sekalian,… menarik kalau melihat berbagai share / komentar di media sosial dimana di kawasan ASEAN hanya Indonesia yang masuk kedalam G-20 (Group of Twenty) …!!! G-20 sendiri merupakan Forum Antar Negara yang terdiri dari 19 Negara dan European Union … dimana kelompok ini meng-address issues yang terkait Global Economy seperti issues International tentang Financial Stability, Climate Change dan Sustainable Development …!!!
G-20 ini memainkan peranan 90% dari perekonomian dunia, 75 – 80% dari international trade, 2/3 dari populasi dunia … dan terdiri dari negara-negara yaitu : (i) Argentina, (ii) Australia, (iii) Brazil, (iv) Canada, (v) China, (vi) France, (vii) Germany, (viii) India, (ix) Indonesia, (x) Italy, (xi) Japan, (xii) South Korea, (xiii) Mexico, (xiv) Russia, (xv) Saudi Arabia, (xvi) South Africa, (xvii) Turkey, (xviii) United Kingdom, (xix) United States, dan (xx) European Union …!!! So… Indonesia adalah negara satu-satunya di ASEAN yang jadi member G-20 … dan ini memang wajar …!!!
Kalau dari GDP PPP, Indonesia itu urutan ke-8 negara dengan perekonomian terbesar… setelah (i) China dengan USD 30 triliun, (ii) United States dengan USD 25 triliun, (iii) European Union dengan USD 23.7 triliun, (iv) India 11.7 triliun, (v) Japan dengan USD 6.1 triliun, (vi) Germany dengan USD 5.2 triliun, (vii) Russia dengan 4.3 triliun dan (viii) Indonesia dengan USD 3.9 triliun …!!! So tentu ini yang harus dijadikan patokan… kalau negara-negara ASEAN lain ingin masuk … so dilihat size economy nya …!!!
So … negara-negara lain di ASEAN memang masih perlu meningkatkan perekonomiannya … coz size of economy nya beda dengan Indonesia …!!! Total GDP PPP ASEAN sebesar USD 10.1 triliun sekitar 40% diantaranya disumbangkan Indonesia … so bagaimana dengan negara Jiran Malaysia …??? Malaysia harus bersaing… karena masih harus bisa mengalahkan Phillipines, Vietnam, dan Thailand serta Indonesia … !!! Indonesia sendiri berpeluang untuk naik peringkat mengalahkan Russia… karena biasanya pasca perang dalam hal ini Russia vs Ukrania… perekonomiannya akan anjlok … yaaagh ini cost of war ….!!! Last,… semoga pembangunan ekonomi terus berkelanjutan… dan Indonesia semakin menjadi negara maju …!!! Ciaooo
Aamiin YRA, Indonesia bisa